Pengumuman

SEKILAS INFO

artikel

Kumpulan berita dan artikel Kompas sejak tahun 1965

Dari Jurang Pendidikan Digital ke Kemerdekaan Pendidikan Digital

Pernahkah terbayang oleh kita, saat kita mempelajari hukum fisika dasar di sekolah, yang bicara di depan adalah Newton sendiri. Dia adalah sang genius yang konon mendapatkan inspirasinya karena kaget saat tertimpa apel yang jatuh ketika ia duduk di bawah pohon apel dan kemudian kita mengenal hukum gravitasi. Rasanya mustahil.... Selengkapnya

KOMPAS, 21 Juli 2018   1   0   0  

Urban: Liburan biar Lebih Bahagia

Bak keran air yang dibuka kembali setelah nyaris berkarat, akhir tahun 2022 menjadi momen bagi banyak orang untuk kembali liburan tanpa khawatir berlebihan pada Covid-19. Lari sejenak dari rutinitas hidup. Hasilnya apa? Di Yogyakarta, data Perhimpunan Hotel dan Restoran Indonesia menunjukkan tingkat hunian hotel yang terdongkrak hingga hampir menyentuh 100 persen. Kota-kota atau negara-negara yang jadi tujuan wisata... Selengkapnya

KOMPAS, 8 Januari 2023   10   0   0  

Kependudukan: Migrasi Bisa Berdampak Buruk

Perpindahan penduduk dari satu daerah ke daerah lain atau migrasi memiliki konsekuensi tidak hanya bertambahnya penduduk di perkotaan, tetapi juga pada bidang lain. Jika tak diantisipasi, bisa berdampak buruk pada pembangunan sosial dan ekonomi suatu bangsa.Persoalan itulah yang ingin dicarikan solusinya melalui dialog kebijakan oleh perwakilan dari 26 negara pada acara Konferensi Internasional Lintas Kementerian untuk Populasi dan... Selengkapnya

KOMPAS, 29 November 2017   0   0   0  

Akrobat Hukum Lingkungan

Belakangan ini penegakan hukum lingkungan berangsur memperlihatkan wajah optimisme. Data Ditjen Penegakan Hukum (Gakkum) Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) menyebutkan, dalam kurun 2015-2017, KLHK mengakumulasi penerimaan negara bukan pajak (PNBP) hingga Rp 16,6 triliun, yang bersumber dari penggantian kerugian dan pemulihan lingkungan berdasarkan putusan pengadilan. Ini belum... Selengkapnya

KOMPAS, 24 Mei 2018   4   1   0  

Industri Teknologi: Pemanfaatan Teknologi Digital Masih Minim

Penerapan teknologi digital oleh pelaku usaha rintisan berbasis digital di Indonesia masih minim. Padahal, pemanfaatan teknologi digital menjadi kunci untuk meningkatkan nilai tambah di bidang industri.Menteri Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi M Nasir saat Pameran Inovator Inovasi Indonesia Expo 2017 di Surabaya, Jawa Timur, Kamis (19/10), mengatakan, meski pelaku usaha rintisan berbasis digital mulai tumbuh,... Selengkapnya

KOMPAS, 20 Oktober 2017   1   0   0  

Data

Koleksi data survei dan jajak pendapat Kompas serta olahan data statistik

Berita Terkini